Sanchez Punya Karakter Pemain Idaman Mourinho
Afdholud Dzikry | 17 Januari 2018 09:45
Bola.net - - Mantan pemain Manchester United, Phil Neville mengungkapkan bahwa Alexis Sanchez adalah pemain dengan karakter pas yang dinginkan Jose Mourinho berada dalam timnya.
Sebagaimana diketahui, Sanchez berada di tahun terakhir dari kontraknya bersama Arsenal. Secara luas telah diperkirakan akan meninggalkan Emirates Stadium dan kesepakatan itu bisa saja terjadi pada bulan Januari ini.
Manchester United disebut sebagai kandidat terkuat mendapatkan Sanchez pada bulan ini setelah Manchester City disebut menolak memenuhi pemintaan 35 juta poundsterling dari Arsenal. Sementara United disebut siap mengeluarkan banyak uang ditambah Henrikh Mkhitaryan.
Karakter yang diinginkan Jose Mourinho adalah pemain Manchester United yang berciri khas, ujarnya.
Skill tak selalu berada di urutan teratas, ini tentang determinasi, kemauan untuk bekerja keras, dan bila anda memikirkan ciri-ciri ini, Sanchez memilikinya dengan berlimpah, sambungnya.
12 bulan lalu kita berbicara tentang Sanchez yang membawa tim Arsenal, menunjukkan kualitas yang tak dimiliki tim tersebut, kemampuan untuk bertarung sampai peluit akhir, untuk memimpin timnya, memiliki kualitas untuk mencetak gol hebat.. Untuk bermain di Manchester United, anda perlu memiliki kualitas itu, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berkat Liverpool, MU Kini Optimis Kejar City
Liga Inggris 16 Januari 2018, 23:26 -
Neville Yakin Mourinho Bakal Senang Bisa Tukar Sanchez Dengan Mkhitaryan
Liga Inggris 16 Januari 2018, 21:19 -
Hadirnya Sanchez di MU Menjadi Ancaman Untuk Martial
Liga Inggris 16 Januari 2018, 20:10 -
Raiola Ungkap Pemain Ini Jadi Transfer Kunci Sanchez ke MU
Liga Inggris 16 Januari 2018, 20:03 -
Kenapa City Mundur Dari Perburuan Sanchez? Ini Penjelasan Carragher
Liga Inggris 16 Januari 2018, 19:20
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39