Sanchez Mohon Wenger Beli Chicharito
Editor Bolanet | 30 Desember 2015 11:53
Pemain Chile percaya bahwa Hernandez akan menjadi pembelian yang bagus untuk klub dan memperkirakan ia akan bisa bekerja sama dengan baik bersama sang pemain.
Sanchez begitu yakin dengan kualitas pemain Meksiko, hingga ia disebut berbicara langsung pada Wenger untuk memastikan kesepakatan itu bakal terjadi, menurut laporan yang diturunkan Don Balon.
Hernandez sendiri ada dalam performa yang luar biasa bagus di Bayer Leverkusen musim ini, dan Sanchez yakin bahwa sang bintang akan jadi pembelian yang bagus untuk The Gunners.
Arsenal tengah duduk di puncak klasemen Premier League, setelah menang 2-0 atas Bournemouth kemarin. [initial]
Baca Juga:
- Van Gaal Bantah Tinggalkan Konferensi Pers Karena Murka
- Madrid Siap Tebus Aguero 1,8 Triliun Rupiah
- Mata Minta United Tak Pandang Europa League Sebelah Mata
- Cech Bicara Tiga Bahasa di Atas Lapangan
- Cech Yakin Arsenal Bisa Juara Premier League
- Carragher: Cheslea Seperti Klub Calon Degradasi
- Apes, Manajer Turki Ini Dipecat Usai Satu Laga
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chamberlain: Arsenal di Jalur Menuju Juara
Liga Inggris 29 Desember 2015, 19:20 -
Bos Bournemouth Jagokan Arsenal Juara
Liga Inggris 29 Desember 2015, 18:44 -
Wenger Tak Punya Kata untuk Puji Ozil
Liga Inggris 29 Desember 2015, 17:23 -
Chamberlain Akui Petuah Wenger Jadi Rahasia Bangkitnya Arsenal
Liga Inggris 29 Desember 2015, 15:56 -
Butland Ikut Sanjung Pencapaian Petr Cech
Liga Inggris 29 Desember 2015, 14:30
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39