Sanchez Fantastis di Laga Debut, Mourinho Tak Terkejut
Gia Yuda Pradana | 27 Januari 2018 08:58
Bola.net - - Manchester United menggilas tuan rumah Yeovil Town 4-0 di putaran empat FA Cup 2017/18, Sabtu (27/1). Alexis Sanchez bermain fantastis dalam laga debutnya untuk United.
Bagi sang manajer Jose Mourinho, itu sama sekali bukan hal yang mengejutkan.
Sanchez berperan dalam terciptanya gol pembuka oleh Marcus Rashford, lalu merancang assist untuk gol kedua oleh Ander Herrera. Penyerang Chile yang baru gabung dari Arsenal itu akhirnya dipilih sebagai Man of the Match oleh para fans.
Tak ada yang mengejutkan, kata Mourinho tentang performa Sanchez dalam penampilan perdananya ini, kepada MUTV.
Itu tak mengejutkan saya. Saya sudah tahu tentangnya selama bertahun-tahun. Semua orang tahu kualitasnya, sikapnya, dan apa yang bisa dia lakukan dalam sebuah pertandingan.
Saya sangat puas. Kami tahu itu ketika kami mendapatkannya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Serius Tampung Darmian, Juve Siapkan 19 Juta Pounds
Liga Italia 26 Januari 2018, 17:01 -
Widih Mantap, Lingard Disebut Eks Asisten Fergie Iniesta-nya Inggris
Liga Inggris 26 Januari 2018, 15:30 -
'Sanchez Datang, Tak Ada Lagi Tempat Untuk Ronaldo di MU'
Liga Inggris 26 Januari 2018, 15:25 -
MU Sedang Amati Dua Bintang Berbakat Borussia Dortmund
Liga Inggris 26 Januari 2018, 14:40 -
Jose Mourinho Resmi Dapat Kontrak Baru dari MU, Memangnya Sudah Pantas?
Open Play 26 Januari 2018, 14:33
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39