Sanchez Dicuekin Teman-temannya di Arsenal, Ini Kata Wenger
Rero Rivaldi | 29 Desember 2017 13:20
Bola.net - - Arsene Wenger membantah bahwa ruang ganti tengah terbelah usai beberapa pemain Gunners tampak tak antusias bergabung dengan Alexis Sanchez ketika tim menang atas Crystal Palace.
Striker Chile mencetak gol kedua dan ketiga Arsenal semalam dan membantu Gunners menang 3-2 di Selhurst Park.
Usai mencetak gol pertama, pemain Chile berlari ke sudut lapangan dan meminta semua rekannya untuk bergabung dengannya dan merayakan gol tersebut.
Namun demikian, tidak ada banyak pemain Arsenal yang menanggapi gestur Sanchez tersebut, hingga media Inggris mulai berspekulasi soal perpecahan di ruang ganti Gunners.
Meski begitu, Wenger membantah ada isu tersebut, ketika ditanya soal insiden yang terjadi di atas lapangan.
Tidak, tidak sama sekali. Saya tidak melihatnya, tutur pria Prancis, sebagaimana dilansir Metro.
Sanchez sendiri belakangan disebut sudah menetapkan sikap untuk pergi dari klub di Januari atau ketika kontraknya habis di akhir musim.
Kemungkinan besar sang pemain akan bergabung dengan Manchester City.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Pemain Yang Disebut Pantas Dampingi Van Dijk di Lini Belakang Liverpool
Liga Inggris 28 Desember 2017, 23:14 -
Sindiran Keras Mourinho: Chelsea dan Arsenal Tak Wajib Juara!
Liga Inggris 28 Desember 2017, 12:40 -
Komitmen Jangka Panjang Menanti Wilshere di Arsenal
Liga Inggris 28 Desember 2017, 10:20 -
Wenger Konfirmasi Giroud Akan Absen Tiga Pekan
Liga Inggris 28 Desember 2017, 10:10 -
Semakin Dekat ke PSG? Alexis Sanchez Muncul di Paris
Liga Inggris 28 Desember 2017, 10:00
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39