Sanchez dan Ozil Bikin Skill Iwobi Terus Terasah
Rero Rivaldi | 9 Oktober 2017 07:30
Bola.net - - Alex Iwobi mengatakan ia akan senang jika dua bintang , Alexis Sanchez dan Mesut Ozil, terus bertahan di klub. Ia mengatakan kehadiran dua pemain itu membuat kemampuannya kian terasah.
Ozil dan Sanchez kontraknya akan habis di akhir musim ini. Namun yang mengkhawatirkan, keduanya belum ingin memberikan komitmen di Emirates, membuat keduanya berpotensi pergi secara gratis di musim panas 2018.
Manchester City diklaim tertarik mendatangkan Sanchez, sementara Ozil belakangan ini dikaitkan dengan Manchester United.
Iwobi amat ingin memastikan bahwa keduanya takkan pindah ke rival Premier League lainnya, namun ia tetap memilih dua rekannya itu bertahan di Emirates.
Akan hebat jika mereka bertahan, tuturnya di The Sun.
Saya banyak belajar dari mereka.
Sekedar kesempatan untuk berlatih dengan mereka amat luar biasa. Mereka adalah dua pemain berkelas dengan sarat pengalaman dan sudah lama bermain di level top.
Ozil sendiri belakangan sering absen karena diklaim tengah mengalami masalah fisik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tolak Barcelona Main di Premier League
Liga Inggris 8 Oktober 2017, 18:00 -
City Bidik Sanchez, AC Milan Berpeluang Dapatkan Aguero
Liga Inggris 8 Oktober 2017, 16:00 -
Wenger Tegaskan Tak Ikut Pilih Penggantinya di Arsenal
Liga Inggris 8 Oktober 2017, 09:14 -
Ancelotti ke Arsenal? Ini Respon Wenger
Liga Inggris 8 Oktober 2017, 08:49 -
Messi Sarankan Sanchez Gabung PSG?
Liga Inggris 8 Oktober 2017, 05:00
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39