Sanchez Akui Kesulitan Sejak Gabung Klub Besar Seperti MU
Ari Prayoga | 22 April 2018 11:11
Bola.net - - Bintang Manchester United, Alexis Sanchez mengakui bahwa dirinya mengalami kesulitan sejak bergabung dengan Manchester United yang berstatus sebagai klub raksasa.
Sejak digaet dari Arsenal pada Januari lalu, Sanchez memang kerap dianggap tampil di bawah standar. Pemain internasional Chile itu pun mengakui hal tersebut.
Sebenarnya sangat sulit bagi saya, datang ke klub raksasa, ujar Sanchez seperti dikutip Soccerway.
Sanchez baru saja sukses mengantar United melaju ke partai final Piala FA usai mengandaskan Tottenham Hotspur dengan skor 2-1 semalam.
(Gabung klub besar) mengubah segalanya jadi hari ini saya sangat senang, untuk tim, untuk gol saya dan untuk sikap yang kami tunjukkan sepanjang laga, tambahnya.
Meski sempat tertinggal lebih dulu lewat gol Dele Alli, United sukses bangkit dengan gol balasan yang dicetak Sanchez sebelum memastikan kemenangan berkat gol Ander Herrera.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 21 April 2018, 13:53
-
Scholes Anggap Lukaku Sudah Bisa Jawab Kritik di MU
Liga Inggris 21 April 2018, 13:40 -
Musim Depan, Peluang Juara MU Bergantung Pada Man City
Liga Inggris 21 April 2018, 11:32 -
Matic Tak Mau Gonta-ganti Gaya Rambut Seperti Pogba
Liga Inggris 21 April 2018, 08:52 -
Liga Inggris 21 April 2018, 08:38
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39