Sampdoria: Balotelli Harus Datang ke Sini
Editor Bolanet | 19 Juli 2015 17:00
Pemain Italia sudah berulangkali disebut akan pindah dari , usai menjalani musim debut yang buruk di Anfield pasca dibeli dengan harga 20 juta euro dari AC Milan musim panas lalu
Ferrero percaya bahwa sang striker bisa bermain tanpa beban di klubnya, namun mengatakan bahwa yang bersangkutan harus bersedia menerima potongan gaji dengan jumlah yang lumayan besar.
Balotelli adalah pemain yang hebat. Di Sampdoria, ia akan mempunyai kesempatan untuk memperbaiki karirnya di kota yang tidak diwarnai oleh banyak tekanan, tutur Ferrero pada reporter.
Saya amat menyukai dirinya, namun saya dengar ia menerima gaji 10 juta euro per tahun di Liverpool, sementara di sini ia harus puas dengan hanya 1 juta euro, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tiga Klub Inggris Saling Sikut Demi Gourcuff
Liga Inggris 18 Juli 2015, 22:41 -
Agen Akui Banyak Tawaran Menghampiri Borini
Liga Inggris 18 Juli 2015, 17:08 -
Ings Siap Bersaing dengan Benteke di Liverpool
Liga Inggris 18 Juli 2015, 14:20 -
Liverpool Siap Lepas Moreno ke Roma?
Liga Inggris 18 Juli 2015, 05:39 -
'Benteke Dirancang Khusus Untuk Liverpool'
Liga Inggris 18 Juli 2015, 05:23
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39