Salah Tak Akan Dapat Kesempatan Bermain Di Real Madrid
Yaumil Azis | 3 April 2018 15:01
Bola.net - - Penyerang Liverpool, Mohamed Salah, terus menunjukkan performa gemilangnya bersama The Reds musim ini. Namun bagi Charlie Adam, jika Salah bermain di Real Madrid, ia tak akan mendapatkan kesempatan bermain yang banyak seperti sekarang.
Pemain asal Mesir tersebut kerap kali dihubung-hubungkan dengan banyak klub besar saat ini, salah satunya adalah Real Madrid. Klub besutan Zinedine Zidane tersebut dikabarkan sedang mencari pengganti Gareth Bale.
Namun bagi Charlie Adam, yang pernah membela Liverpool, hal tersebut tak akan terjadi dan Salah akan tetap bertahan di Anfield musim depan. Sebab, ia yakin pria berusia 25 tahun tersebut tak akan mendapatkan waktu bermain di Santiago Bernabeu.
Ke mana dia akan pergi? Ini sulit untuknya, ke mana dia harus pergi? ujar Adam kepada Talksport.
Apakah dia akan mendapatkan pertandingan di Real Madrid? Saya tidak berpikir demikian. Saya pikir dia akan bertahan di sana, tandasnya.
Salah terus tampil cemerlang bersama Liverpool sejak diboyong dari AS Roma pada awal musim ini. Hingga kini, ia telah mencatat 40 penampilan di semua kompetisi dan juga mencetak 35 gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Derby Madrid dan Perebutan Posisi di Bawah Barcelona
Liga Spanyol 2 April 2018, 23:07 -
Cedera, Nacho Bakal Absen Pada Dua Laga Kontra Juve
Liga Spanyol 2 April 2018, 20:03 -
Buffon Lebih Senang Hadapi Madrid Dalam Dua Leg
Liga Champions 2 April 2018, 19:49 -
Final UCL 2017, Buffon Akui Juve Salah Karena Kepedean
Liga Champions 2 April 2018, 19:29 -
Termasuk Nacho, Real Madrid Boyong Semua Pemain ke Turin
Liga Champions 2 April 2018, 19:07
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39