Salah Pergi, Liverpool Caplok Dybala dari Juventus
Ari Prayoga | 10 Mei 2018 22:22
Bola.net - - Raksasa Premier League, Liverpool dikabarkan sudah menyiapkan rencana seandainya mereka benar-benar harus kehilangan sang bintang, Mohamed Salah, yakni menggantinya dengan bomber Juventus, Paulo Dybala.
Baru digaet dari AS Roma pada awal musim, Salah langsung menjelma menjadi mesin gol menakutkan di Liverpool. Sejauh ini pemain internasional Mesir itu sudah mencetak total 43 gol di semua kompetisi.
Salah sukses mengantar Liverpool melaju hingga partai final Liga Champions musim ini. Performa luar biasa Salah ini pun kabarnya mengundang ketertarikan dari raksasa La Liga, Real Madrid.
Kini seperti dilansir Transfermarketweb, Liverpool pun diklaim akan mencoba memboyong Dybala ke Anfield jika Salah benar-benar hijrah pada musim panas ini.
Kubu Juve sendiri diyakini tak akan bersedia melepas Dybala jika tawaran yang datang pada mereka di bawah angka 120 juta euro.
Selain Liverpool, Dybala kabarnya juga menjadi target transfer klub Spanyol, Atletico Madrid yang berpotensi besar kehilangan bintang utama mereka, Antoine Griezmann.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo Jadikan Milan Tim Terbaik di Dunia, Mengalahkan Madrid
Liga Italia 9 Mei 2018, 23:39 -
Pirlo Harap Gattuso Bawa Milan Menangi Coppa Italia
Liga Italia 9 Mei 2018, 23:05 -
Taktik Defensif Allegri Cocok Untuk Arsenal
Liga Inggris 9 Mei 2018, 16:00 -
Allegri Dinilai Sudah Tak Sabar Latih Arsenal
Liga Inggris 9 Mei 2018, 15:30 -
Allegri: Gattuso Sedikit Keras Kepala
Liga Italia 9 Mei 2018, 14:53
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39