Salah Incar Double Winners untuk Chelsea
Editor Bolanet | 2 Agustus 2014 02:25
Musim lalu The Blues hanya finish di peringkat tiga Premier League. Sementara itu di Liga Champions, langkah mereka terhenti di perempat final. Namun Salah yakin semuanya akan berbeda di musim depan.
Target kami adalah memenangkan Premier League dan Liga Champions. Amat penting untuk klub seperti Chelsea, menjadi penantang di semua kompetisi yang kami ikuti, saya harap kami bisa melakukan itu, tutur Salah menurut laporan ChelseaFC.com.
Sedangkan diri saya sendiri, saya biasanya tak ingin menetapkan begitu banyak target, namun saya ingin terus meningkatkan kemampuan sebagai pemain dan membantu kesuksesan rekan setim, pungkasnya.
Salah ditransfer Chelsea dari FC Basel pada bulan Januari silam. [initial]
(cfc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Courtois Siap Buat Publik Stamford Bridge Bangga
Liga Inggris 1 Agustus 2014, 22:15 -
Arsenal, Liverpool dan Chelsea Berebut Arbeloa
Liga Inggris 1 Agustus 2014, 21:30 -
Mou: Costa Datang, Chelsea Mematikan
Liga Inggris 1 Agustus 2014, 14:41 -
Thibaut Courtois Incar Sukses di Premier League
Liga Inggris 1 Agustus 2014, 09:21 -
Mourinho Isyaratkan Bakal Lepas Petr Cech
Liga Inggris 1 Agustus 2014, 09:08
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39