Salah Disebut Belum Se-Oke Suarez
Serafin Unus Pasi | 23 Maret 2018 15:14
Bola.net - - Winger , Mohamed Salah diklaim belum selevel dengan Luis Suarez menurut pandangan Steve Nicol.
Salah sendiri menjadi idola baru di Liverpool musim ini. Ketajaman yang dimiliki pemain Timnas Mesir itu membuatnya kini memimpin daftar peraih sepatu emas EPL musim ini dengan raihan 28 gol.
Performa apik Salah ini membuatnya dibandingkan dengan sosok Luis Suarez. Pemain yang kini membela Barcelona itu juga dikenal sebagai jimat lini serang The Reds pada masanya.
Namun Nicol percaya untuk saat ini Salah masih belum bisa dibandingkan dengan Suarez. Jika anda melihat hanya dari angka [Gol], maka anda akan memilih Salah sebagai yang lebih baik, ujar Nicol kepada ESPN FC.
Namun jika anda bertanya kepada saya, siapa yang akan saya pilih di antara keduanya, maka saya akan menjawab Suarez. Itu karena Suarez memproduksi jumlah gol seperti Salah dalam periode yang cukup lama.
Salah sendiri musim ini benar-benar fenomenal, namun kita tidak tahu apa yang akan terjadi padanya musim depan. Namun seperti yang saya bilang tadi, sulit untuk membandingkan keduanya secara langsung, karena jika kita hanya melihat dari angka saja, maka Salah akan lebih unggul. tandas eks bek Liverpool tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar ke Madrid? Iniesta: Bukan Urusan Saya!
Liga Spanyol 22 Maret 2018, 20:01 -
Ingin Pindah Dari Barca, Iniesta: Ini Bukan Soal Cinta
Liga Spanyol 22 Maret 2018, 19:09 -
Iniesta Tak Bakal Jadi Lawan Barcelona
Liga Spanyol 22 Maret 2018, 18:37 -
Pique Punya Grup WhatsApp Khusus untuk Ejek Madrid
Liga Spanyol 22 Maret 2018, 18:03 -
Xavi Bermain di Al Sadd Hingga Usia 40 Tahun
Liga Spanyol 22 Maret 2018, 17:31
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39