Salah Diprediksi Bisa Cetak 20 Gol Dengan Mudah Musim Ini
Aga Deta | 17 Agustus 2018 09:09
Komentar Merson
“Bisakah Salah mencetak banyak gol lagi? Saya pikir jika dia mencetak 20 gol maka dia akan sangat bagus, kata Merson kepada Sky Sports.
Melihat pertandingan hari Minggu, dia akan melakukannya dengan mudah.”
Diprediksi Kesulitan
Mo Salah sudah menjalani musim yang luar biasa. Ia menyenangkan untuk dilihat, dan setelah melihatnya di tur pra-musim setelah kembali dari Piala Dunia, ia tampak fit, ujar Rush di tribalfootball.
Di satu laga, ia datang dari bangku cadangan dan langsung mencetak gol, dan dalam tiga menit ia bisa saja menciptakan hattrick, jadi itu menunjukkan bahwa ia sudah siap.Saya masih berpikir ia akan tampil dengan baik, tetapi masalahnya adalah sekarang lawan sudah memahami segalanya soal dirinya dan mungkin mereka berpikir bisa membacanya dan menetralisirnya, klaimnya.(tsr/ada)
Video Menarik
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldinho Minta Mohamed Salah Jajal La Liga
Liga Spanyol 16 Agustus 2018, 15:30 -
Keane: Salah Pemain yang Fenomenal
Liga Inggris 16 Agustus 2018, 01:41 -
Mignolet Sedikit Lagi Merapat ke Napoli
Liga Inggris 15 Agustus 2018, 20:54 -
Liverpool Bakal Lepas Loris Karius ke Klub Turki
Liga Inggris 15 Agustus 2018, 20:05 -
Aktivitas Transfer Liverpool Dipuji oleh De Bruyne
Liga Inggris 15 Agustus 2018, 18:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39