Saha: Van Gaal Butuh Satu Atau Dua Pemain Baru
Editor Bolanet | 29 Januari 2015 14:27
- Mantan penyerang Manchester United, Louis Saha meyakini kalau manajer Setan Merah saat ini, Louis Van Gaal masih membutuhkan tambahan pemain baru.
Selain itu, menurut pandangan pria asal Prancis ini, sang meneer juga masih belum menemukan starting XI terbaik sampai saat ini.
Dari apa yang saya lihat, Van Gaal sepertinya masih mencari-cari seperti apakah skuat terbaiknya. Dia juga masih membutuhkan tambahan satu atau dua pemain lagi terangnya.
Namun tetap ada hal positif yang bisa diambil di musim ini. United mampu mendatangkan pemain-pemain hebat dan mengembalikan semangat para fans yang sempat hilang. pungkas Saha seperti dilansir laman resmi klub. [initial]
(sqw/jrc)
Selain itu, menurut pandangan pria asal Prancis ini, sang meneer juga masih belum menemukan starting XI terbaik sampai saat ini.
Dari apa yang saya lihat, Van Gaal sepertinya masih mencari-cari seperti apakah skuat terbaiknya. Dia juga masih membutuhkan tambahan satu atau dua pemain lagi terangnya.
Namun tetap ada hal positif yang bisa diambil di musim ini. United mampu mendatangkan pemain-pemain hebat dan mengembalikan semangat para fans yang sempat hilang. pungkas Saha seperti dilansir laman resmi klub. [initial]
Baca Juga:
- Sang Mantan Anggap MU Sebagai Keluarga Keduanya
- Jumpa MU, Pemain Leicester Jalani Nostalgia Masal
- Klopp Yakin Reus Bertahan di Dortmund
- Simpson Sebut Van Gaal Bakal Terus Aman di United
- Mau Cuadrado, Chelsea dan MU Harus Siapkan Dana Besar
- Lingard Simpan Ambisi Untuk Geser Mata dan Rooney
- Zidane Dinginkan Rumor Varane ke Manchester United
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valencia: Man United Tak Sendirian Berebut Empat Besar
Liga Inggris 28 Januari 2015, 21:38 -
Demi Cuadrado, Man United Siap Kehilangan Januzaj?
Liga Inggris 28 Januari 2015, 17:25 -
Juan Mata Tuntut Manchester United Lebih Konsisten
Liga Inggris 28 Januari 2015, 16:41 -
Ulloa Ingin Bawa Leicester Bekuk MU Lagi
Liga Inggris 28 Januari 2015, 15:34 -
Klub Inggris Paling Boros di Bursa Transfer
Liga Inggris 28 Januari 2015, 15:27
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39