Sagna Ingatkan Arsenal Ancaman Manchester City
Editor Bolanet | 15 Januari 2016 07:25
Pemain Prancis percaya The Gunners telah membuang kesempatan emas, usai melewatkan peluang untuk unggul lima poin di atas klasemen.
Dan menurut Sagna, pengalaman yang dimiliki City akan membantu mereka menjadi yang terbaik di Premier League musim ini, yang disebut banyak orang sebagai yang paling ketat dalam beberapa tahun terakhir.
Ya, saya senang Arsenal gagal menambah tiga angka. Karena musim ini kami punya kapasitas untuk menguasai liga, kapasitas untuk kembali menang seperti yang kami lakukan di paruh pertama dan kapasitas menjadi juara, jelas Sagna pada Express.
Saya tidak ingin menyesali apapun. Sekarang kami harus memikirkan Crystal Palace, sekarang kami harus meraih tiga angka penuh karena kami akan bermain di kandang. Arsenal bermain tandang melawan Stoke - mungkin mereka akan kehilangan poin dan kami akan mengejar.
Saya bisa bilang bahwa hasil imbang 0-0 melawan Everton cukup bagus. Jika Arsenal unggul lima angka, akan sulit mengejar mereka, namun Liverpool mampu bangkit dan pada akhirnya kami cuma tertinggal tiga angka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Klaim City Layak Menang Lawan Everton
Liga Inggris 14 Januari 2016, 10:40 -
Fernando Minta Manchester City Move On
Liga Inggris 14 Januari 2016, 10:30 -
Hart: Malam Yang Frustrasi Bagi City
Liga Inggris 14 Januari 2016, 10:02 -
Man City Layak Dapat Penalti Atau Tidak, Ini Kata Fernando
Liga Inggris 14 Januari 2016, 09:44 -
Fernando Kecewa Berat Hanya Main Imbang Lawan Everton
Liga Inggris 14 Januari 2016, 09:23
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39