Sagna Belum Beri Keputusan Soal Situasi Kontrak di Arsenal
Editor Bolanet | 11 Desember 2013 15:47
The Gunners sendiri kabarnya sudah mulai bergerak untuk mencari siapa kira-kira pemain yang layak direkrut untuk menggantikan Sagna, namun tentu pihak klub akan lebih senang jika pemain asal Prancis tersebut mau bertahan.
Terkait situasi pelik tersebut, agen Sagna, Walid Bouzid, memberikan tanggapannya. Ia menegaskan bahwa kliennya akan mengambil keputusan jika situasinya telah benar-benar tepat.
Seperti yang sudah saya katakan sebelumnya, Bacary hanya fokus untuk tampil baik musim ini. Ia akan mengambil keputusan soal kontrak jika dirinya benar-benar siap, ungkap Bouzid.
Bisa saja keputusannya baru muncul akhir musim nanti, atau malah awal pekan depan. Namun yang jelas saat ini ia hanya fokus untuk kembali ke skuat utama dan menyembuhkan cederanya.
Jika hengkang dari Emirates Stadium, kabarnya dua klub terkaya Prancis, AS Monaco dan , telah siap bersaing mendapatkan Sagna.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Arsenal, Pandev Ingin Puaskan Fans Napoli
Liga Champions 10 Desember 2013, 23:16 -
Kontra Arsenal, Napoli Akan Berjuang
Liga Champions 10 Desember 2013, 22:32 -
Jadwal Padat, Arsenal Harus Selalu Fokus
Liga Inggris 10 Desember 2013, 19:18 -
Pimpin Klasemen, Penggawa Arsenal Justru Enggan Lihat Klasemen
Liga Inggris 10 Desember 2013, 17:27 -
Inilah Skuat Dream Team Arsenal Versi Patrick Vieira
Liga Inggris 10 Desember 2013, 16:57
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39