Saat Lawan Palace, Liverpool Diminta Bermain Dengan Penuh Amarah
Dimas Ardi Prasetya | 28 Oktober 2016 19:14
Bola.net - - Gelandang , Emre Can, menyerukan pada rekan-rekannya agar bermain dengan rasa marah saat dijamu oleh Crystal Palace hari Sabtu besok .
DI matchday 10 Premier League besok, Liverpool dijadwalkan untuk bertandang ke Selhurst Park, markas Palace. Bagi The Reds, tim berjuluk The Eagles itu adalah tim yang alot untuk ditaklukkan meski secara kualitas ada di bawah mereka. Bahkan dalam 10 pertemuan terakhir mereka, tim tersebut menang lima kali sementara klub Merseyside itu cuma menang empat kali.
Oleh karena itulah, Can pun menyerukan pada rekan-rekannya agar bermain dengan rasa marah di laga tersebut. Sebab hal itu dinilainya akan bisa membantu Liverpool meraih poin penuh.
Ini sangat penting karena tahun lalu kami kalah dalam sejumlah pertandingan dan kehilangan poin melawan tim-tim yang posisinya lebih rendah dari kami di liga, seru Can kepada Daily Mirror.
Jadi saya pikir kita harus menjadi marah sebelum pertandingan, tetapi juga mendekati mereka dengan rasa percaya diri karena kami tahu kekuatan kami, tegas gelandang asal Jerman ini.
Baca Juga:
- Pujian Alonso Untuk Jurgen Klopp
- Sir Alex Tak Masukkan Chelsea di Bursa Juara Liga
- Liverpool Gaet Wonderkid 15 Tahun Keturunan Nigeria
- Barcelona Pertimbangkan Datangkan Clyne dari Liverpool
- Ferguson Akui Klopp Bisa Bangkitkan Liverpool
- Redknapp: Musim Ini Ada 5 Tim Calon Juara, Kecuali MU
- Head-to-head: Crystal Palace vs Liverpool
- Prediksi Crystal Palace vs Liverpool 29 Oktober 2016
- Data dan Fakta Premier League: Crystal Palace vs Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ferguson Akui Klopp Bisa Bangkitkan Liverpool
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 22:01 -
Redknapp: Musim Ini Ada 5 Tim Calon Juara, Kecuali MU
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 20:43 -
Carragher: Mata Tak Cepat, Tapi Bisa Cetak Gol
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 18:44 -
Komentari Wasit, Mourinho Akhirnya Didakwa Bersalah Oleh FA
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 18:20 -
Liverpool Kembali Buru 'The Next Modric' Januari Nanti
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 14:57
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39