'RVP Bukan Lagi Anak Emas United'
Editor Bolanet | 10 Maret 2014 15:43
Opini tersebut diungkapkan mantan gelandang Inggris, Jamie Redknapp menyusul kian santernya rumor striker asal Belanda itu tak lagi kerasan di Old Trafford. Dari beberapa insiden yang terjadi belakangan, Redknapp pun bisa menarik kesimpulan serupa.
Begitu mencengangkan bagaimana semua berubah cepat dalam sepakbola. Musim lalu Robin Van Persie adalah pahlawan Man United, namun ia kini nampaknya gusar karena tak lagi dianggap. Musim lalu, semua menyorotnya - ia anak emas Fergie, namun di bawah David Moyes ceritanya beda, tulisnya untuk The Daily Mail.
Redknapp merasa pukulan macam itu adalah masalah yang kerap menimpa para striker karena egoisme yang biasanya lebih tinggi. Kontrak anyar Wayne Rooney sudah menunjukkan bagaimana klub menilainya, dan sedikit demi sedikit Anda bisa lihat kepercayaan diri menguap dalam diri Van Persie, sambungnya.
Mantan gelandang dan itu menambahkan, Saya tak mengatakan ia pemain jelek, namun di usia 30 tahun, Van Persie tak bakal lebih muda dan jika ia tak bahagia saat musim panas, saya takkan terkejut jika United memutuskan ia surplus dalam kebutuhan tim (dan melepasnya).
Anda sepakat? Share berita ini dengan rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 9 Maret 2014, 22:47
-
Gary Neville Mau Aguero Berbaju Man United
Liga Inggris 9 Maret 2014, 21:15 -
RVP Siap Kehilangan Bonus Asal Hengkang Dari United
Liga Inggris 9 Maret 2014, 16:29 -
Gary Neville Puji Performa Luke Shaw
Liga Inggris 9 Maret 2014, 15:12 -
Diincar United, Koke Akui Bahagia Bersama Atletico
Liga Spanyol 9 Maret 2014, 12:14
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39