Rush: Liverpool Baru Bisa Bicarakan Juara Usai Natal
Serafin Unus Pasi | 7 November 2016 14:43
Bola.net - - Legenda Liverpool, Ian Rush meminta mantan timnya untuk tidak terburu-buru memikirkan juara EPL musim ini. Rush menilai The Reds barus bisa membicarakan kans juara jika mereka bisa memepertahankan performa mereka hingga akhir tahun nanti.
Liverpool sendiri memang tengah tampil gemilang di ajang EPL sejauh ini. Pada akhir pekan lalu mereka sukses memuncaki klasemen sementara EPL setelah membantai Watford dengan skor telak 6-1.
Rush sendiri menilai timnya memang berpotensi besar menjadi juara, namun ia meminta para punggawa Liverpool tidak jumawa dan terus kerja keras. Saya pikir saat ini kami bermain lebih baik daripada semua tim yang ada beber Rush kepada Liverpool Echo.
Kami selalu terlihat akan mencetak gol dan itu sangat menyenangkan. Tidak ada alasan bagi kami untuk tidak melanjutkan performa ini
Saya pikir jika hingga mereka bisa mempertahankan posisi ini hingga periode Natal nanti, maka ya mereka bisa bicara soal kemungkinan memenangkan liga tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Liverpool vs Watford: Skor 6-1
Liga Inggris 6 November 2016, 23:14 -
Sakho Diincar Leicester dan West Ham
Liga Inggris 6 November 2016, 22:06 -
Fenerbahce Menang, Eks Bek Liverpool Ini Olok MU
Liga Eropa UEFA 6 November 2016, 20:02 -
Can Ingin Raih Gelar Juara Bersama Liverpool
Liga Inggris 6 November 2016, 19:26 -
Bahagia di Liverpool, Can Siap Teken Kontrak Baru
Liga Inggris 6 November 2016, 19:04
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39