Rumor Transfer Bikin Giroud Lebih Kuat
Editor Bolanet | 18 Februari 2016 20:25
Rumor bahwa Arsenal akan mendatangkan Karim Benzema, Edinson Cavani hingga Pierre-Emerick Aubameyang justru membuat Giroud terlecut untuk memberikan bukti bahwa ia layak bermain di Arsenal.
Hal itu justru membuat saya semakin termotivasi karena ketika jika kita berpikir dalam zona nyaman, mungkin kita tidak akan terus memberikan yang terbaik, buka Giroud kepada Arsenal Magazine.
Jadi kadang-kadang rumor seperti itu cukup membantu untuk membuktikan bahwa Anda layak berada di tim, sambungnya.
Giroud musim ini memang menjadi mesin gol andalan bagi The Gunners. Hingga pekan ke-26 Premier League, pemain berusia 29 tahun sudah menciptakan 12 gol, paling banyak jika dibandingkan dengan pemain Arsenal lainnya.
Anda harus memberikan yang terbaik dan itulah yang coba saya lakukan. Saya senang dengan paruh pertama musim ini, tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie jadi Motivasi Bomber Bournemouth
Liga Inggris 17 Februari 2016, 21:59 -
Kalahkan Ozil, Erisken Paling Kreatif di Inggris
Liga Inggris 17 Februari 2016, 21:09 -
Eks Arsenal Ini Pesimis MU Bisa Masuk 4 Besar
Liga Eropa UEFA 17 Februari 2016, 19:37 -
Usai Penalti Messi, Henry Langsung SMS Pires
Liga Spanyol 17 Februari 2016, 14:14 -
Keown Takut Barca Terlalu Kuat untuk Arsenal
Liga Champions 17 Februari 2016, 13:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40