Rudiger Disamakan Dengan Legenda Chelsea Ini
Serafin Unus Pasi | 8 Mei 2018 11:21
Bola.net - - Sebuah pujian dilayangkan Garth Crooks kepada Antonio Rudiger. Crooks menilai sang bek kini telah menjelma menjadi Ricardo Carvalho yang baru di lini pertahanan .
Rudiger sendiri merupakan pemain yang bergabung dengan Chelsea pada musim panas tahun lalu. Ia dibeli The Blues dari AS Roma dengan nilai transfer yang cukup mahal.
Rudiger sendiri bisa dikatakan menjalani start yang agak lambat di Chelsea. Namun perlahan tapi pasti ia berhasil menjadi pilihan utama Conte dan menggeser Gary Cahill di jantung pertahanan The Blues.
Crooks melihat Rudiger sudah menjadi idola baru para pendukung Chelsea berkat aksi impresifnya. Dari reaksi yang diberikan para fans Chelsea pada pertandingan melawan Liverpool, saya melihat Antonio Rudiger sudah menjadi idola baru di Stamford Bridge dengan cepat, ujar Crooks kepada BBC Sports.
Setiap tekel yang ia lepaskan mendapatkan sorakan dan tepuk tangan dari para fans Chelsea. Mereka juga meneriakan nama 'Rudi' di setiap saat.
Rudiger menjalani musim yang hebat setelah start yang sulit. Ia juga menjadi sosok penting di balik usaha Chelsea menjaga kans bermain di Liga Champions musim depan.
Cara bermainnya mengingatkan saya kepada sosok Ricardo Carvalho, dan dia juga tidak bermain dengan buruk. tutup mantan pemain Setan Merah tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard Tak Putus Asa Dalam Perburuan Tiket Liga Champions
Liga Inggris 7 Mei 2018, 18:40 -
Chelsea Ingin Gagalkan Transfer Fekir ke Liverpool
Liga Inggris 7 Mei 2018, 17:02 -
Chelsea Segera Daratkan Jebolan La Masia Ini
Liga Inggris 7 Mei 2018, 15:05 -
Giroud: Wenger Pantas Mendapatkan Penghargaan
Liga Inggris 7 Mei 2018, 12:42 -
Ksatria, Klopp Akui Salah Diving
Liga Inggris 7 Mei 2018, 12:29
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39