Roy Keane: Moyes Akan Bertahan di Old Trafford
Editor Bolanet | 27 Maret 2014 18:39
- Meskipun tengah dilanda 'badai' dan hasil-hasil buruk serta tekanan untuk mundur begitu kuat, namun David Moyes diyakini akan mendapatkan waktu lebih di Manchester United. Demikian penilaian dari mantan kapten mereka, Roy Keane.
Moyes yang menggantikan pelatih legendaris, Sir Alex Ferguson musim panas lalu, memang tengah berada dalam tekanan. Rentetan hasil buruk yang membuat mereka kini 18 poin di belakang puncak klasemen Chelsea semakin memojokkan posisi mantan pelatih Everton tersebut.
Namun Keane percaya bahwa pelatih 50 tahun itu akan mendapatkan waktu di Old Trafford untuk mengubah 'nasib' klub.
Saya pikir United baik-baik saja dan Moyes akan mendapatkan banyak waktu, ujar Keane.
Moyes layak mendapatkan itu. Siapa pun yang punya ide tentang sepakbola pasti akan tahu bahwa menggantikan Alex Ferguson merupakan pekerjaan yang besar. Berikan dia waktu dan kesempatan, tandasnya.[initial]
(tsr/dzi)
Moyes yang menggantikan pelatih legendaris, Sir Alex Ferguson musim panas lalu, memang tengah berada dalam tekanan. Rentetan hasil buruk yang membuat mereka kini 18 poin di belakang puncak klasemen Chelsea semakin memojokkan posisi mantan pelatih Everton tersebut.
Namun Keane percaya bahwa pelatih 50 tahun itu akan mendapatkan waktu di Old Trafford untuk mengubah 'nasib' klub.
Saya pikir United baik-baik saja dan Moyes akan mendapatkan banyak waktu, ujar Keane.
Moyes layak mendapatkan itu. Siapa pun yang punya ide tentang sepakbola pasti akan tahu bahwa menggantikan Alex Ferguson merupakan pekerjaan yang besar. Berikan dia waktu dan kesempatan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Banner Moyes 'The Chosen One' Buat Fan United Terpecah
Bolatainment 26 Maret 2014, 23:54 -
Eks Arsenal Desak Wilshere Segera Tinggalkan Wenger
Liga Inggris 26 Maret 2014, 23:52 -
Griezmann Bantah Sepakati Gabung PSG
Liga Champions 26 Maret 2014, 20:16 -
'Tak Ada Peluang Man United Juara Liga Champions'
Liga Champions 26 Maret 2014, 19:31 -
Keok Lagi, Wilkins Anggap Moyes Masih Orang Tepat di United
Liga Inggris 26 Maret 2014, 19:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39