Roy Hodgson Berhasrat Jordon Ibe Masuk Timnas Inggris
Editor Bolanet | 13 September 2015 22:06
Ibe memang belum menunjukkan penampilan terbaiknya dengan Liverpool. Tapi bagaimanapun, ia dinilai memiliki potensi menjadi pemain hebat. Dalam liga laga yang dijalani The Reds musim ini, Ibe selalu diturunkan Brendan Rodgers.
Dia adalah pemain yang kami cari, ucap Hodgson. Saya ingin Jordon berjuang untuk mendapatkan tempat di tim utama seperti pemain lainnya. Tapi dia adalah pemain yang sangat kami suka, pemain yang menarik perhatian kami. Mungkin sekali ia akan terpanggil dalam pertandingan [Timnas Inggris] selanjutnya, paparnya.
Beberapa tahun lalu Stevie menyebutkan nama Jordon Ibe pada saya. Dia mengatakan, 'kita mendapatkan pemain muda ini, dia sesuatu yang spesial. Ia memiliki firasat yang sama seperti Raheem Sterling, lanjut Hodgson. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: Cedera Rooney Tak Serius
Liga Inggris 12 September 2015, 23:55 -
Van Gaal: Cedera Rooney Tidak Serius
Liga Inggris 12 September 2015, 23:34 -
Keown Minta Benteke Buktikan Diri di Liverpool
Liga Inggris 12 September 2015, 23:15 -
Banyak Dihujat, Rodgers Bela Lovren
Liga Inggris 12 September 2015, 21:40 -
Gerrard: Spurs Pernah Coba Gaet Saya
Liga Inggris 12 September 2015, 21:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39