Rooney: Van Gaal Tak Suka Kami Gagal Menang
Editor Bolanet | 31 Maret 2015 19:15
Louis van Gaal mengalami pasang surut sejak menangani Manchester United musim ini. Namun akhir-akhir ini, Van Gaal sukses memberikan konsistensi permainan di Old Trafford.
Dan Rooney, yang ditunjuk sebagai kapten musim ini, mengungkapkan bagaimana sosok Van Gaal di matanya. Menurutnya, di semua kesempatan, baik latihan maupun pertandingan, ia selalu ingin anak asuhnya menang.
Dalam sesi latihan, setiap sesi sangat berarti. Bahkan bila hanya ada sedikit permainan, dia ingin tim yang ia tangani menang. Dia tak senang bila kami tak menang. Jadi tekad dan kemauan untuk menang luar biasa, ujarnya.
Van Gaal selalu ingin menang setiap hari dan pasti itu menular kepada semua pemainnya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Smalling Ingin Jadi Seperti Rio Ferdinand
Liga Inggris 30 Maret 2015, 22:53 -
Robson Mengaku Kagumi Kualitas Herrera
Liga Inggris 30 Maret 2015, 22:34 -
Terpilih Pemain Terbaik Maret, Mata Ucap Terima Kasih Kepada Fans
Liga Inggris 30 Maret 2015, 20:42 -
Mata Sesumbar MU Bisa Tumbangkan Chelsea dan City
Liga Inggris 30 Maret 2015, 20:23 -
Dicoret Spanyol, Mata Belum Menyerah
Piala Eropa 30 Maret 2015, 20:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39