Rooney: United Kalah Karena Terlalu Ceroboh
Editor Bolanet | 23 September 2013 10:11
Meskipun dirinya menyumbang satu gol lewat tendangan bebas indah, namun itu tak cukup untuk menghindarkan timnya dari kekalahan 1-4 di Etihad Stadium.
Tidak bagus ketika kalah dari City dengan empat gol berbanding satu. Kalah dengan berapapun adalah hal yang buruk, jadi kami sangat kecewa. ujar Rooney kepada MUTV.
Menurut pria yang akrab disapa Wazza itu, timnya bisa kalah dengan telak di laga tersebut karena bermain terlalu ceroboh yang menyebabkan terjadinya gol sesaat menjelang babak pertama berakhir dan sesaat setelah babak kedua dimulai.
Cara kami kebobolan, satu sebelum jeda laga dan dua gol setelah babak kedua dimulai, itu tidak cukup bagus. Kami tahu kami harus memperbaiki itu, berhenti memberikan gol kepada lawan karena kecerobohan kami. imbuhnya.
Setelah membuka keunggulan lewat Sergio Aguero di menit 16, The Citizens memperlebar jarak lewat Yaya Toure sesaat sebelum wasit Howard Webb meniupkan peluit tanda jeda laga.
Kembali dari kamar ganti, alih-alih menekan untuk memperkecil ketertinggalan, United justru harus kebobolan dua gol cepat, lagi-lagi lewat Aguero dan Samir Nasri tiga menit setelahnya. [initial] (mutv/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: The Citizens Birukan Derby Manchester
Liga Inggris 22 September 2013, 23:58 -
Eriksen: Saya Ingin Menang Bersama Spurs
Liga Inggris 22 September 2013, 17:23 -
Duo Manchester Berharap Dapatkan Iniesta
Liga Champions 22 September 2013, 11:59 -
Van Persie: Derby Manchester Sangat Penting
Liga Inggris 22 September 2013, 08:54 -
Preview: City vs United, Derby Berbumbu Kontroversi
Liga Inggris 22 September 2013, 05:45
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10