Rooney Ternyata Tak Kecele Gol Hantu
Editor Bolanet | 5 Agustus 2014 15:31
Rooney sempat mencetak gol ke gawang Simon Mignolet di babak kedua, memanfaatkan bola yang membentur mistar gawang. Namun di tayangan ulang terlihat bola sudah lebih dulu keluar area pertandingan.
Meski sang striker sempat terlihat merayakan golnya, ia mengaku sudah tahu wasit tidak mensahkan gol tersebut sejak awal.
Saya tidak berpikir bahwa gol yang lain akan disahkan, jadi saya amat puas dengan gol yang lain, dan juga dengan hasil akhirnya, tutur Rooney menurut laporan The Daily Mail.
United pada akhirnya menang 3-1 atas Liverpool dan Rooney menyumbangkan satu gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Johnson: Kami Tak Sabar Segera Hadapi United
Bola Dunia Lainnya 4 Agustus 2014, 23:03 -
Everton Ingin Datangkan Cleverley
Liga Inggris 4 Agustus 2014, 22:39 -
Rooney Tak Sabar Hadapi Liverpool
Bola Dunia Lainnya 4 Agustus 2014, 22:05 -
Untuk Vidal, Juve Minta Nani dan Chicharito?
Liga Italia 4 Agustus 2014, 20:29 -
Lawan Swansea, Rooney Jadi Kapten United?
Liga Inggris 4 Agustus 2014, 18:48
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39