Rooney Segera Berlatih Lagi
Editor Bolanet | 24 Maret 2016 21:22
Rooney absen membela MU sejak pertengahan Februari yang lalu. Ia mendapatkan cedera pada lutut kanannya. Beruntung proses penyembuhannya berjalan dengan baik. The Sun melansir Rooney akan kembali pada pekan depan.
Hal tersebut didasarkan pada hasil wawancara media asal Inggris tersebut dengan rekan Rooney, Jesse Lingard. Rooney akan kembali berlatih setelah jeda pertandingan internasional, ujar Lingard.
Kami akan memiliki banyak pemain lain yang kembali dari cedera. Ini akan memberikan banyak keuntungan bagi skuad kami, sambung pemain jebolan tim junior MU ini.
Kembalinya Rooney tentu akan membuat persaingan di lini depan MU berlangsung dengan sengit. Pasalnya saat ini Setan Merah memiliki Marcus Rashford yang belakangan tampil sangat apik. Persaingan ini tentu akan baik bagi lini depan MU. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Ultimatum Real Madrid, Ingin Gabung MU?
Liga Inggris 24 Maret 2016, 22:23 -
Cedera Schweinsteiger Bikin Frustasi
Piala Eropa 24 Maret 2016, 22:14 -
Liga Inggris 24 Maret 2016, 21:22
-
Manchester United Terdepan Kejar Wonderkid Feyenoord
Liga Inggris 24 Maret 2016, 20:41 -
Louis van Gaal Tak Masuk dalam Video Promosi MU
Liga Inggris 24 Maret 2016, 20:16
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39