Rooney Kini Percaya United Bisa Juara
Editor Bolanet | 16 Desember 2014 06:56
Setelah sebelumnya mengalami kesulitan pada awal musim, United lalu berlari kencang. Kini mereka berada di posisi tiga klasemen sementara klasemen dengan jarak delapan poin dari yang berada di puncak.
Kami harus percaya masih bisa memenangkan Premier League. Kami hanya tertinggal delapan poin dari Chelsea jelang jadwal padat ini. Jika kami bisa memenangkan semua pertandingan kami sementara tim lain mendapat hasil buruk, jarak itu akan terpangkas, ucap Rooney kepada ESPN.
Rooney mengaku pernah mengalami situasi serupa pada masa lalu. Meski sempat kesulitan, United akhirnya bisa menjadi juara. Karena itu, ia ingin para pemain berpengalaman menularkan semangat itu kepada pemain baru.
Kami sudah pernah mengalami hal ini sebelumnya. Tapi sekarang kami memiliki banyak pemain baru. Karena itu, pemain berpengalaman seperti saya, Michael Carrick dan Darren Fletcher harus menularkan optimisme ini kepada pemain lain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 15 Desember 2014, 22:04
-
Kubu Chelsea Puas Kembali Berhadapan Dengan PSG
Liga Champions 15 Desember 2014, 21:38 -
5 Penggawa Chelsea yang Diprediksi Bakal Segera Hengkang
Editorial 15 Desember 2014, 20:55 -
Preview: Derby County vs Chelsea, Target Empat Besar
Liga Inggris 15 Desember 2014, 19:00 -
Hasil Drawing 16 Besar Liga Champions 2014/2015
Liga Champions 15 Desember 2014, 18:36
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39