'Rooney Jatuh Tanpa Kontak'
Editor Bolanet | 17 Februari 2015 06:57
Wayne Rooney mencetak gol ketiga Manchester United dalam pertandingan melawan Preston North end. Laga putaran kelima FA Cup itu sukses dimenangkan United dengan skor 3-1
Yang menjadi bahan perbincangan adalah proses gol yang cietak Rooney lewat titik penalti itu. Rooney terjatuh saat menghindari tekel dari Thorsten Stuckmann. Masalahnya, tidak ada kontak sama sekali dalam insiden itu. Hal tersebut ditegaskan oleh pelatih Preston Simon Grayson.
Wayne Roone tak disentuh oleh kiper kami. Dia memang harus melompat tapi tidak ada kontak. Saya bukannya mengatakan bahwa hal itu tidak layak mendapat ganjaran penalti. Saya hanya mengatakan bahwa tak ada kontak antara Rooney dengan Stuckmann. Silahkan diinterprestasikan sendiri, tukas Grayson kepada The Daily Mail.
Grayson sudah tidak mempermasalahkan lagi semua yang sudah terjadi dalam pertandingan. Rooney tidak diving. Dia mencoba menghindari tekel Stuckmann. Saya tidak melakukan komplain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rakitic Tolak United dan Arsenal Sekaligus
Liga Spanyol 16 Februari 2015, 22:27 -
"Jika Kalah Dari Preston, Musim United Hampir Tamat"
Liga Inggris 16 Februari 2015, 21:06 -
'Tanpa De Gea, United Pasti Berada di Zona Degradasi'
Liga Inggris 16 Februari 2015, 20:46 -
Gelandang Preston Ini Pede Bisa Singkirkan Man United
Liga Inggris 16 Februari 2015, 20:16 -
Van Gaal Janjikan Piala FA untuk Fans di Musim Perdana
Liga Inggris 16 Februari 2015, 11:53
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39