Rooney Akui Tampil Buruk Kontra Aston Villa
Editor Bolanet | 20 Agustus 2015 07:09
United menang 1-0 dalam pertandingan Manchester United melawan Aston Villa hari Jumat silam. Rooney yang memang belum mencetak gol dalam tiga laga awal United musim ini, meski dimainkan sebagai penyerang utama.
Rooney menyebut penampilannya melawan Villa memang berada di bawah standar yang sudah ditetapkannya sendiri. Tapi Rooney merasa penampilannya melawan Club Brugge di ajang Liga Champions sudah bagus.
Saya adalah orang yang jujur. Saya tahu saya tidak bermain bagus melawan Aston Vulla, performa saya di bawah standar. Saya tahu itu. Tapi saya kira saya sudah bermain bagus melawan Brugge. Saya harusnya bisa mencetak satu atau dua gol, tapi itulah sepakbola, terang Rooney kepada FIFA.com.
Rooney sendiri sudah menegaskan bahwa ia yakin akan bisa segera mencetak gol. Target Rooney adalah mencetak gol dalam pertandingan melawan Newcastle akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Romero: De Gea Rekan yang Hebat
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 19:49 -
Deal, Chelsea Sukses Rebut Pedro dari MU
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 18:31 -
'Rooney Tengah Tak Percaya Diri'
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 16:07 -
Waddle: MU Harus Datangkan Pengganti Rooney
Liga Inggris 19 Agustus 2015, 15:57 -
City atau MU, Pedro Punya Waktu Tiga Hari
Liga Spanyol 19 Agustus 2015, 15:50
LATEST UPDATE
-
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15 -
Sejarah Pelatih Juventus yang Dipecat di Tengah Musim Sebelum Thiago Motta
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:04 -
Man of the Match Timnas Jerman vs Timnas Italia: Moise Kean
Piala Eropa 24 Maret 2025, 04:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39