Rooney Akui Kerap Bersitegang dengan Sir Alex
Editor Bolanet | 8 September 2015 07:29
Musim pamungkas Ferguson di klub merupakan ujian berat bagi kapten Inggris, usai ia melihat Robin van Persie mendapatkan peran sebagai striker utama, dan ia dikabarkan sudah mengajukan permintaan dijual pada klub.
Namun bagi Rooney, hal tersebut kini hanya sekedar masa lalu dan merupakan sesuatu yang lumrah terjadi di sepakbola.
Kami memiliki perbedaan opini, namun itu wajar. Tanya saja Roy Hodgson. Ia memiliki perselisihan dengan para pemain dalam beberapa tahun terakhir. Itu bagian dari sepakbola, jelas Rooney pada reporter.
Saya bukan satu-satunya yang sempat bersitegang dengan Sir Alex Ferguson, namun saya masih terus bertahan di sana dan ia merupakan manajer terbaik sepanjang masa. Saya melihat Sir Alex terus mengamati permainan kami dan ia terus mendampingi kami. Bukannya kami tak saling suka, kami cuma berbeda pendapat dan itu wajar, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Martial Diragukan Bisa Sukses di MU
Liga Inggris 7 September 2015, 23:31 -
Lebih Dari 20 Klub Ingin Dapat Penyerang MU
Liga Inggris 7 September 2015, 23:25 -
Savage: Ada Yang Tak Beres di Old Trafford
Liga Inggris 7 September 2015, 23:02 -
Alan Shearer Pertanyakan Kapasitas Van Gaal Latih MU
Liga Inggris 7 September 2015, 21:31 -
Alonso: Scholes & Carrick Mesin Yang Sempurna Bagi MU
Liga Inggris 7 September 2015, 21:01
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39