Romero Tak Pikirkan Masa Depan di MU
Editor Bolanet | 12 November 2015 07:39
Sosok berusia 28 tahun bermain di enam pertandingan perdana musim ini, saat De Gea masih terlibat saga transfer dengan Real Madrid, namun kiper Spanyol pada akhirnya mengikat kontrak baru di Old Trafford.
Romero hanya satu kali turun sebagai starter sejak akhir Agustus, namun pemain Argentina mengaku bahagia di klub.
Saya benar-benar tidak memikirkan masa depan, setidaknya tidak untuk saat ini. Ada waktu untuk melakukan hal tersebut, jelas Romero pada ESPN.
Saya tidak ingin terlalu banyak memikirkan hal tersebut. Saya memilih menjalaninya hari demi hari. Di sepakbola Anda tak pernah tahu apa yang akan terjadi. Hari ini Anda bermain, besok bisa saja tidak.
Saya bahagia di Manchester United, salah satu tim terpenting di Inggris dan dunia. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yorke Yakin Klopp Bisa Buat Liverpool Bersaing Jadi Juara
Liga Inggris 11 November 2015, 23:49 -
Liga Inggris 11 November 2015, 23:34
-
Meski Semakin Tua, Pique Percaya Rooney Tetap Tajam
Liga Inggris 11 November 2015, 23:17 -
Pique Ungkap Alasan Tinggalkan MU dan Memilih Barca
Liga Inggris 11 November 2015, 22:00 -
MU Pertimbangkan Graziano Pelle Sebagai Ujung Tombak
Liga Inggris 11 November 2015, 19:47
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39