Romero Bakal Tetap Tinggalkan MU, Walau De Gea Gabung Madrid
Editor Bolanet | 19 Februari 2016 08:30
Sergio Romero bergabung dengan Setan Merah pada musim panas lalu dan tampil gemilang di awal-awal Premier League. Namun kembalinya De Gea membuatnya harus turun sebagai kiper nomor dua Setan Merah.
Nama David de Gea sendiri pada musim panas lalu nyaris bergabung dengan Real Madrid. Namun kesepakatan itu akhirnya gagal di hari terakhir bursa transfer, dengan De Gea akhirnya setuju memperpanjang kontrak di Old Trafford.
Namun kabar terbaru menyebut Real Madrid tak menyurutkan minat mereka pada De Gea, dan siap untuk mengajukan tawaran kembali pada musim panas nanti.
Kabar tersebut tampaknya tak mempengaruhi niat Romero untuk meninggalkan Old Trafford. Diklaim Goal International seperti dilansir Express, Romero tetap akan dapat izin untuk meninggalkan MU sekalipun nantinya De Gea jadi gabung Real Madrid.
Beberapa tim yang siap menampung Romero di antaranya adalah klub Argentina, River Plate.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Watford: Troy Deeney Pantas Gantikan Rooney
Piala Eropa 18 Februari 2016, 23:43 -
Sulit Tembus Empat Besar EPL, Van Gaal Incar Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 18 Februari 2016, 23:03 -
MU Dikritik Karena Lepas Drinkwater
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:49 -
Ketimbang Liga Europa, Van Gaal Lebih Utamakan FA Cup
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:36 -
Cadangan di MU, Romero Dapat Tawaran Pulang Kampung
Liga Inggris 18 Februari 2016, 22:29
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39