Rojo Tak Takut Permainan Keras Premier League
Editor Bolanet | 24 Desember 2014 19:10
Dikatakan Rojo, meskipun sadar bahwa permainan fisik kerap terjadi di kompetisi Inggris, dirinya sama sekali tak gentar. Menurutnya, didikan yang ia rasakan di masa mudanya memiliki peran besar membentuk karakter dirinya saat ini. Terutama saat menghadapi permainan kasar tim lawan.
Saya tak takut dengan tantangan. Saat masih muda, saya bermain sepakbola di lingkungan saya di La Plata dengan anak-anak yang lebih tua, ujarnya.
Saya berusia 10 tahun dan bermain melawan pemuda 18 tahun. Mereka akan bermain keras dan tanpa ampun, dan itulah bagaimana saya dibesarkan, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Roma: Strootman Tidak Akan Gabung United
Liga Italia 23 Desember 2014, 22:36 -
Pemain Anyar Belum Bersinar, Ferguson Minta Fans Bersabar
Liga Inggris 23 Desember 2014, 20:12 -
Agen: Strootman Selangkah Lagi Gabung Manchester United
Liga Inggris 23 Desember 2014, 19:36 -
Ferguson: Van Gaal Pelatih Hebat
Liga Inggris 23 Desember 2014, 19:35 -
Falcao Idolakan Empat Legenda Man United Ini
Liga Inggris 23 Desember 2014, 18:42
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39