Rojo Minta MU Lebih Ganas di Depan Gawang
Editor Bolanet | 31 Oktober 2015 08:20
Pasukan Louis van Gaal bermain imbang tanpa gol saat menghadapi Manchester City di Old Trafford pada akhir pekan lalu. Setelah itu mereka juga tak bisa mencetak gol melawan Middlebrough sehingga tersingkir dalam ajang Capital One Cup via adu penalti.
Kami banyak mendapatkan peluang yang bagus tapi tidak bisa mengkonversi menjadi gol. Jadi pertandingan dilanjutkan adu penalti yang mirip seperti lotre, dan sayangnya kami tidak berhasil lolos kali ini, kata Rojo kepada MUTV.
Menjalani dua pertandingan tanpa kemenangan memang menyakitkan dan sedikit frustasi, tapi kami melakukan pekerjaan yang bagus di belakang dan bertahan dengan baik. Kami hanya perlu mengkonversi semua peluang menjadi gol.
Setan Merah sendiri hanya mampu mencetak empat gol dari lima pertandingan terakhir di semua ajang kompetisi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Janji City Bakal Kembali Cetak Banyak Gol
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 15:25 -
Prediksi Manchester City vs Norwich City 31 Oktober 2015
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 00:30 -
Data dan Fakta Premier League: Manchester City vs Norwich City
Liga Inggris 30 Oktober 2015, 00:01 -
Fernando Bertekad Bawa Manchester City Juara
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 21:15 -
Terjegal di COC, Carragher Sebut MU & Arsenal Justru Beruntung
Liga Inggris 29 Oktober 2015, 20:32
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39