Rojo Bantah Cekcok dengan Van Gaal di MU
Editor Bolanet | 4 November 2015 09:44
Laporan yang beredar di musim panas ini mengatakan bahwa Rojo sempat terlibat konflik dengan Van Gaal, usai sang pemain gagal bergabung dengan skuat inti tim di tur pra-musim di Amerika Serikat, lantaran mengalami kendala dengan paspor.
Namun Rojo membantah bahwa ia lantas punya hubungan yang buruk dengan Van Gaal dan beberapa orang di skuat inti United.
Mereka selalu mendukung saya dan saya bersyukur akan hal tersebut, tutur Rojo pada United Review.
Manajer dan kapten selalu bersama saya dan mereka tahu orang dan pemain seperti apa saya. Jadi saya berterima kasih pada mereka, atas semua yang sudah mereka lakukan pada saya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kanchelskis Anggap Schweinsteiger Tak Cocok Bagi MU
Liga Inggris 3 November 2015, 22:56 -
Mendes Akui Ronaldo Nyaris Gabung Arsenal
Liga Inggris 3 November 2015, 22:32 -
Bintang Muda MU Rasakan Buruknya LDR
Bolatainment 3 November 2015, 20:57 -
Komunikasi Andreas Pereira dan Van Gaal Pakai Bahasa Belanda
Liga Inggris 3 November 2015, 20:54 -
Van Gaal Disarankan 'Korbankan' Rooney Demi Martial
Liga Inggris 3 November 2015, 15:05
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39