Rodgers: Suarez Sengaja Tak Diforsir di Laga Pra Musim
Editor Bolanet | 29 Juli 2013 17:10
Dalam tur pra musim ke Asia mereka kemarin, The Reds sempat tampil tanpa diperkuat Il Pistolero, yakni ketika bermain di Jakarta. Suarez yang masih menjalani liburan akhirnya menyusul rekan setimnya di Melbourne.
Dalam seluruh laga pra musim, Rodgers memang banyak memainkan pemain muda dan rekrutan terbarunya. Sedangkan Suarez justru diturunkan di babak kedua, di mana hal itu justru menguatkan sinyal hengkangnya pemain asal Uruguay tersebut.
Akan tetapi hal itu tidak menjadi alasan Rodgers untuk mencadangkan Suarez di laga pra musim. Menurutnya, dalam rangkaian uji coba, ia berupaya mengarahkan fokus tim ke laga perdana Premier League, di mana Suarez masih tidak bisa tampil karena hukuman tujuh laga tersisa.
Suarez masih harus mengembalikan kondisinya. Ia datang beberapa minggu di belakang pemain lainnya. Saya juga harus mempertimbangkan bahwa fokus kami di pra musim adalah untuk laga perdana, dan ia takkan bermain di laga itu, tutur Rodgers. [initial] (espn/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Pemain Liverpool Ingin Suarez Bertahan'
Liga Inggris 28 Juli 2013, 18:00 -
FSG Bantah Berita Penjualan Klub Liverpool
Liga Inggris 28 Juli 2013, 00:10 -
Suarez 'Dibantai' Fans Liverpool di Dunia Maya
Liga Inggris 27 Juli 2013, 22:30 -
Mourinho Dukung Arsenal Uber Suarez
Liga Inggris 27 Juli 2013, 17:31 -
Wenger: Suarez ke Arsenal? Masih Jauh!
Liga Inggris 27 Juli 2013, 16:25
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39