Rodgers: Sterling Capai Level Berbeda
Editor Bolanet | 6 Desember 2014 18:00
- Bos , Brendan Rodgers, percaya bahwa winger Raheem Sterling sudah mencapai level permainan yang berbeda musim ini.
Pemain 19 tahun itu sudah menjadi sosok penting The Reds semenjak musim lalu, namun ia mampu meningkatkan level permainannya musim ini meski tanpa dukungan dari Luis Suarez dan Daniel Sturridge.
Ia sudah mengemban tanggung jawab ekstra, dan ia mampu melakukannya dengan baik. Saya sudah melihat adanya perkembangan dalam hal kualitas, kecepatan, kemampuan, dan aksinya, tutur Rodgers pada reporter.
Saya pikir anda sudah melihatnya berkembang menjadi pesepakbola muda yang amat bagus. Ia bukan hanya seseorang yang bisa berlari menghampiri bola, ia bisa bermain satu, dua sentuhan. Ia merupakan ancaman. Saya pikir ia sudah menunjukkan bahwa ia sudah naik ke level berikutnya, pungkasnya. [initial]
(sm/rer)
Pemain 19 tahun itu sudah menjadi sosok penting The Reds semenjak musim lalu, namun ia mampu meningkatkan level permainannya musim ini meski tanpa dukungan dari Luis Suarez dan Daniel Sturridge.
Ia sudah mengemban tanggung jawab ekstra, dan ia mampu melakukannya dengan baik. Saya sudah melihat adanya perkembangan dalam hal kualitas, kecepatan, kemampuan, dan aksinya, tutur Rodgers pada reporter.
Saya pikir anda sudah melihatnya berkembang menjadi pesepakbola muda yang amat bagus. Ia bukan hanya seseorang yang bisa berlari menghampiri bola, ia bisa bermain satu, dua sentuhan. Ia merupakan ancaman. Saya pikir ia sudah menunjukkan bahwa ia sudah naik ke level berikutnya, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Genoa Ini Bercita-cita Bela Liverpool
Liga Italia 5 Desember 2014, 19:43 -
Berlatih di Liverpool, Odegaard Membuat Toure Takjub
Liga Inggris 5 Desember 2014, 18:01 -
Preview: Liverpool vs Sunderland, Kendali di Stevie G
Liga Inggris 5 Desember 2014, 17:30 -
'Cadangkan Mignolet? Tidak, Liverpool Harus Cari Kiper Baru'
Liga Inggris 5 Desember 2014, 15:50 -
Rodgers Puas dengan Kontribusi Lallana
Liga Inggris 5 Desember 2014, 14:06
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39