Rodgers Puji Gerrard Yang Perpanjang Kontrak
Editor Bolanet | 16 Juli 2013 16:40
Saya senang luar biasa. Dia (Gerrard) adalah ikon klub ini, sebagai pemain dan juga fans. Jangan lupakan juga kontribusinya saat ini, kapten brilian, kepemimpinannya di lapangan tak tertandingi, ucap Gerrard seperti dilansir di situs resmi klub.
Saya pikir dia (Gerrard) memiliki beberapa tahun tersisa. Penampilannya musim lalu masih luar biasa, imbuh Rodgers.
Rodgers juga mengakui jika ia menikmati hubungan baiknya dengan Gerrard yang masih menjadi pemain andalannya. Musim lalu Gerrard hanya absen 2 kali membela Liverpool di pentas Premier League dan musim depan bakal menjadi musim ke-16 Gerrard bersama The Reds. [initial]
Baca Juga:
(lfc/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayu Roma Lepas De Rossi, Chelsea Berikan Wallace
Liga Inggris 15 Juli 2013, 21:21 -
West Brom Berkenan Menampung Dempsey
Liga Inggris 15 Juli 2013, 20:06 -
Coutinho Bidik Empat Besar Untuk Liverpool
Liga Inggris 15 Juli 2013, 19:50 -
Tottenham Berpaling, Bernard Ditoleh Arsenal
Liga Inggris 15 Juli 2013, 18:22 -
Moyes: Rooney Bertugas Jadi Pelapis Van Persie
Liga Inggris 15 Juli 2013, 18:00
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39