Rodgers: Liverpool Pasti Belanja Striker
Editor Bolanet | 18 Desember 2012 22:35
Perjalanan Liverpool pada musim ini tergolong kurang baik pada musim ini. Usai mengakhiri delapan laga tanpa tersentuh kekalahan, The Reds harus menyerah di tangan Aston Villa. Ironisnya, hal tersebut terjadi saat mereka bermain di Anfield Stadium.
Selain itu, minimnya striker jelas menjadi masalah utama bagi tim asuhan Brendan Rodgers ini. Dengan absennya Fabio Borini dan dipinjamkannya Andy Carroll, praktis hanya Luis Suarez lah yang benar-benar berposisi sebagai seorang striker.
Pada bursa transfer musim dingin nanti, Rodgers menuturkan akan membeli seorang penyerang yang tentu saja berada dalam jangkauan mereka, dalam hal harga.
Tidak diragukan lagi kami akan memperkuat barisan pada Januari nanti dan tidak ragu lagi kami akan mendapatkan sokongan, namun hal itu jika mematuhi dua hal - yaitu ketersediaan dan keterjangkauan sang pemain, tukas Rodgers.
Saat ini Suarez memang benar-benar menjadi tumpuan utama Liverpool dalam mencetak skor. Ini terbukti dengan raihan 10 gol yang juga membuatnya menjadi top scorer klub. Ironisnya, lesakan gol terbanyak kedua Liverpool berasal dari gol bunuh diri. (s360/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Glen Johnson Gusar Liverpool Tak Pernah Dihadiahi Penalti
Liga Inggris 17 Desember 2012, 15:51 -
Bandrol Asli Torres Tak Sampai £50 Juta
Liga Inggris 17 Desember 2012, 13:40 -
David Villa Kembali Terhubung ke Anfield
Liga Spanyol 17 Desember 2012, 13:15 -
Bola Dunia Lainnya 16 Desember 2012, 23:22
-
Rodgers Akui Liverpool Lewatkan Momentum Unggul
Liga Inggris 16 Desember 2012, 02:25
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Rizky Ridho
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:59 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 22:54 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:51 -
Hasil Timnas Indonesia vs Timnas Bahrain: Skor 1-0
Tim Nasional 25 Maret 2025, 22:43 -
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10