Rodgers: Kreativitas Merupakan Kunci Liverpool
Editor Bolanet | 9 Desember 2013 19:56
- Pelatih senang dengan kreativitas Liverpool setelah mereka berhasil mengalahkan di Anfield Stadium. Liverpool berhasil mencatatkan tujuh kemenangan dari delapan pertandingan kandang di musim ini.
Saya sangat menikmati tim yang menjadi lebih kreatif. Kemampuan teknik kamu sangat bagus. Liga Inggris merupakan liga tanpa ampun, tetapi saya pikir jalur dan ritme kami semakin membaik, Ujar Rodgers.
Ketika saya datang, mencetak gol menjadi masalah besar di tim ini. Anda lihat sekarang, kami mendapatkan empat gol kontra West Ham, Tutup Rodgers.
Liverpool baru mencatatkan dua kali kekalahan di pertandingan kandang di musim ini. Selain memuji timnya, Rodgers juga memuji para suporter yang selalu memberikan semangat kepada tim. Para suporter merupakan bagian besar dalam setiap kemenangan Liverpool.
Para suporter selalu datang ke sini dan melihat Liverpool mencetak gol. Mereka ada bagian dari tim dan mereka harus tetap mendorong tim untuk bermain bagus. Ujar pelatih berusia 40 tahun ini. [initial]
(dps/han)
Saya sangat menikmati tim yang menjadi lebih kreatif. Kemampuan teknik kamu sangat bagus. Liga Inggris merupakan liga tanpa ampun, tetapi saya pikir jalur dan ritme kami semakin membaik, Ujar Rodgers.
Ketika saya datang, mencetak gol menjadi masalah besar di tim ini. Anda lihat sekarang, kami mendapatkan empat gol kontra West Ham, Tutup Rodgers.
Liverpool baru mencatatkan dua kali kekalahan di pertandingan kandang di musim ini. Selain memuji timnya, Rodgers juga memuji para suporter yang selalu memberikan semangat kepada tim. Para suporter merupakan bagian besar dalam setiap kemenangan Liverpool.
Para suporter selalu datang ke sini dan melihat Liverpool mencetak gol. Mereka ada bagian dari tim dan mereka harus tetap mendorong tim untuk bermain bagus. Ujar pelatih berusia 40 tahun ini. [initial]
(dps/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mignolet: Terlalu Dini Bicara Gelar Premier League
Liga Inggris 8 Desember 2013, 20:20 -
Rodgers: Liverpool Buat Pertandingan Lebih Mudah
Liga Inggris 8 Desember 2013, 16:07 -
Kesimpulan Laga: Liverpool 4-1 West Ham
Editorial 8 Desember 2013, 14:49 -
Rodgers: Suarez Tak Ternilai Bagi Liverpool
Liga Inggris 8 Desember 2013, 10:10 -
Gerrard Jadi Tumbal Kemenangan Liverpool
Liga Inggris 8 Desember 2013, 08:00
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39