Rodgers: Klopp Tahu Kehebatan Benteke
Editor Bolanet | 28 Januari 2016 02:30
Benteke datang ke musim panas lalu dari Aston Villa. Pergantian pelatih dari Rodgers ke Klopp tak serta-merta membawa nasib baik bagi Benteke. Rodgers pun memberikan pembelaan.
Di negara ini, semua hal dinilai berdasarkan hasil jangka pendek. Pandangan semua orang sangat pendek. Mereka seperti bilang; Jika datang, kamu harus mencetak 20 gol pada musim perdana atau akan dianggap gagal, terang Rodgers kepada ESPN.
Namun Rodgers percaya Klopp tidak memiliki pandangan seperti itu. Lagipula, Klopp juga sempat mencoba mendatangkan Benteke saat masih melatih Borussia Dortmund.
Saya rasa Jurgen punya pandangan jangka panjang. Dia sebelumnya sudah mencoba membeli Benteke untuk Dortmund. Dia tahu Benteke adalah pemain bagus. Dia bahkan sempat bertemu Benteke dan agennya. Mereka bertemu di Jerman. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Ajukan Penawaran untuk Joel Matip
Liga Inggris 27 Januari 2016, 21:59 -
Liverpool Siap Lepas Sinclair ke Watford
Liga Inggris 27 Januari 2016, 20:54 -
Granit Xhaka Target Utama Liverpool
Liga Inggris 27 Januari 2016, 20:31 -
Ngerinya Dampratan Klopp Pada Alberto Moreno
Open Play 27 Januari 2016, 13:30 -
Eks Chelsea Ini Ragukan Masa Depan Benteke di Liverpool
Liga Inggris 27 Januari 2016, 10:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Uruguay vs Argentina 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:11 -
Australia vs Timnas Indonesia: Jam Kick-off dan Siaran Langsung
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:10 -
Prediksi Ekuador vs Venezuela 22 Maret 2025
Amerika Latin 20 Maret 2025, 09:08 -
Testimoni Patrick Kluivert: Masa Depan Sepak Bola Indonesia Bakal Cerah!
Tim Nasional 20 Maret 2025, 09:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40 -
6 Calon Pengganti Thiago Motta di Juventus
Editorial 19 Maret 2025, 11:59 -
Slot & Arteta Berikutnya? 4 Manajer yang Pernah Finis di Atas Pep Guardiola
Editorial 18 Maret 2025, 16:58 -
Deretan Puasa Gelar Terlama di Inggris dan Momen Berakhirnya
Editorial 18 Maret 2025, 15:56