Rodgers: Jangan Salahkan Gerrard
Editor Bolanet | 28 April 2014 17:28
Kapten Steven Gerrard menjadi salah satu pemain yang dituding sebagai penyebab kesalahan tersebut. Di saat The Reds memegang kendali permainan, sang legenda Liverpool melakukan kesalahan fatal di daerah pertahanan sendiri yang berujung pada gol pertama The Blues melalui Demba Ba.
Manajer Liverpool, Brendan Rodgers mencoba membesarkan hati anak buahnya tersebut dan memberikan pembelaan. Ia juga meminta agar segenap fans tidak mengkambing hitamkan Gerrard atas kekalahan tersebut.
Steven telah begitu sering menyelamatkan klub ini, Liverpool berada di posisi seperti sekarang juga berkat dia, tegas manajer asal Irlandia Utara ini seperti dilansir Sky Sports.
Tak ada yang perlu disalahkan. Sungguh tidak beruntung dia terpeleset di waktu yang tidak tepat. Namun hal itu bisa saja terjadi pada siapapun.[initial]
Baca Juga
- Liverpool Serius Incar Fullback Bayern
- Skorsing Membuat Henderson Sebal
- Rodgers: Tampil di Liga Champions, Daya Tarik Liverpool Menguat
- Eks Chelsea: Liverpool Punya Segalanya Untuk Menjuarai Liga
- Liverpool dan Arsenal Berebut Bek Timnas Argentina
- Gerrard: Rodgers Bisa Jadi Pelatih Terbaik Dunia
- Hamann: Gerrard Tak Pernah Seemosional Ini Sebelumnya
- Rodgers Komentari Kekuatan Uang Manchester City
- Man City Saingi Liverpool Dapatkan Wonderkid Leverkusen
- Sturridge: Gerrard Adalah Teladan Sempurna Bagi Para Pemain Muda
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard: Chelsea Masih Bisa Juara
Liga Inggris 27 April 2014, 23:52 -
Review: Chelsea Bertahan, Liverpool Error
Liga Inggris 27 April 2014, 22:26 -
Ramires Jadi Incaran Barcelona?
Liga Inggris 27 April 2014, 22:05 -
Rodgers: Tekanan Ada Pada Chelsea, Bukan Liverpool
Liga Inggris 27 April 2014, 18:07 -
Away ke Liverpool, Mourinho Berangkat Terpisah dari Skuat Chelsea
Liga Inggris 27 April 2014, 15:32
LATEST UPDATE
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08 -
Liverpool dan Real Madrid Berebut Tanda Tangan Dean Huijsen
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:00 -
Arsenal Disarankan Rekrut Joao Pedro: Solusi untuk Lini Serang?
Liga Inggris 21 Maret 2025, 10:56 -
Martin Odegaard Ingin Arsenal Rekrut Mantan Rekannya di Real Madrid, Siapa?
Liga Inggris 21 Maret 2025, 10:42 -
Masa Depan Lionel Messi: Barcelona Ingin Bawa Pulang Sang Legenda
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 10:30 -
Italia Dipermalukan Jerman, Rekor Buruk Azzurri Pecah Lagi
Piala Eropa 21 Maret 2025, 10:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39