Rodgers Ingatkan Tuntutan Klopp di Liverpool
Editor Bolanet | 9 Maret 2016 01:10
Pada era Rodgers, Liverpool hampir menjadi juara pada musim 2013/14. Namun Rodgers terpaksa dipecat pada bulan Oktober lalu karena laju The Reds tak maksimal.
Setelah Klopp ditunjuk sebagai gantinya, Liverpool masih berada di peringkat tujuh. Rodgers memahami Klopp masih membutuhkan waktu. Namun yang pasti, ia dituntut untuk menjadi juara Premier League.
Mereka punya pelatih yang sangat bagus, Jurgen Klopp. Dia punya pemain yang bagus di sana, kata Rodgers pada Belfast Telegraph.
Harapannya tentu saja adalah menjuarai liga. Kami sangat dekat pada era saya. Jurgen akan menuju ke sana dan merasa bisa melakukan perbaikan. Itulah kenapa pemilik klub melakukan pergantian, paparnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Garcia Optimis Liverpool Bisa Juara Liga Europa
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2016, 23:47 -
Rodgers: Liverpool vs MU Bukan Hanya Pertarungan Sepakbola
Liga Inggris 8 Maret 2016, 23:31 -
Ferdinand: Liverpool dan MU Punya Jalan Lain Menuju UCL
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2016, 23:14 -
Garcia: Liverpool vs MU Adalah Clasico Versi Inggris
Liga Eropa UEFA 8 Maret 2016, 22:56 -
Benteke Bertekad Bangkit Dari Keterpurukannya di Liverpool
Liga Inggris 8 Maret 2016, 22:11
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39