Rodgers: Gerrard Hidup Layaknya Sebuah Jam Mekanik
Editor Bolanet | 16 Maret 2014 05:38
Tak hanya itu, pria asal Irlandia Utara ini juga memuji kualitas teknik yang dimiliki oleh Gerrard dan menjadikannya panutan bagi pemain lainnya.
Steven memiliki insting menyerang yang tinggi dan merupakan sosok pemain kelas dunia. Ia kembali ke posisi pengontrol permainan dan menunjukkan bahwa dia masih mampu mendikte permainan dengan baik, puji Rodgers seperti dilansir situs resmi klub.
Saya melihat usianya saat ini, dan Steven masih nampak berada dalam kondisi fisik yang baik. Ia mempersiapkan dirinya dengan baik, seperti sebuah jam mekanik. Ia sudah tiba di tempat latihan pagi hari sekali, mengkonsumsi cairan pemulih tenaga, bersantap pagi, lalu menyiapkan diri untuk latihan. Dalam setiap sesi latihan, ia selalu memberikan kemampuan maksimal.
Musim ini Gerrard bermain dalam 24 laga, dengan hanya sekali menjadi pemain pengganti. Total pemain kelahiran Whiston ini mencetak delapan gol dan sepuluh assist hingga memasuki pertengahan Maret.[initial]
Baca Juga
- Rooney: Suarez Selevel Dengan Messi dan Ronaldo
- Agger: Liverpool Bisa Lakukan Apapun Bersama Duet SAS
- Demi MU, Jesse Lingard Tolak Tawaran Liverpool
- Mignolet Acungkan Jempol Untuk Militansi Fans Liverpool
- Houllier Sebut Alasan Vital Liverpool Layak Juara Musim Ini
- Cissokho: Liverpool Punya Keberuntungan Tim Juara
- Liverpool Saingi Chelsea Buru Lazar Markovic
- Man City dan Liverpool Bersaing Dapatkan 'The New Vieira'
- Leiva Tutup Mata Terhadap Posisi MU di Klasemen Sementara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mignolet Kaget Liverpool Masuk Bursa Juara
Liga Inggris 15 Maret 2014, 23:51 -
Liga Italia 15 Maret 2014, 16:40
-
Liverpool Bersiap Boyong Adriano dari Barcelona
Liga Inggris 15 Maret 2014, 13:20 -
Gerah Gerakannya Dibajak, Sturridge Siap Beri Tutorial
Bolatainment 15 Maret 2014, 12:56 -
Henderson: Liverpool Bisa Kalahkan Siapapun
Liga Inggris 15 Maret 2014, 12:11
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39