Rodgers: Balotelli Harus Terbiasa Duduk di Bangku Cadangan
Editor Bolanet | 26 Desember 2014 06:18
Pemain asal Italia itu baru mencetak dua gol dari 15 laga di semua ajang kompetisi sejak pindah dari AC Milan dengan biaya 16 juta pounds pada awal musim ini. Namun dia belum berhasil mencatatkan namanya di papan skor Premier League.
Balotelli memang baru saja menjalani hukuman larangan satu kali bertanding akibat ulahnya di sosial media. Meskipun begitu nampaknya Rodgers masih ingin terus menurunkan Raheem Sterling menjadi striker tunggal.
Duduk di bangku cadangan adalah sesuatu yang harus (dibiasakan). Jika tim membutuhkan dia dari bangku cadangan maka dia harus bisa menyesuaikan dengan keputusan itu. Ini berlaku sama untuk setiap pemain di sini, tidak hanya dia, tegas Rodgers kepada Daily Mail.
Ketika dimainkan, baik sebagai starter atau dari bangku cadangan, para pemain harus selalu siap.''
Liverpool sendiri akan bertarung menghadapi tuan rumah di Turf Moor pada laga Boxing Day malam ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Puji Dedikasi dan Profesionalisme Brad Jones
Liga Inggris 25 Desember 2014, 22:52 -
Sakho Optimis Liverpool Tembus Empat Besar
Liga Inggris 25 Desember 2014, 22:34 -
Balotelli Bisa Tampil Lawan Burnley
Liga Inggris 25 Desember 2014, 02:50 -
Geser Mignolet, Jones Ogah Jadi Cadangan Lagi
Liga Inggris 25 Desember 2014, 00:53 -
Rodgers Tak Kehilangan Kepercayaan Pada Mignolet
Liga Inggris 25 Desember 2014, 00:49
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39