Rodgers Akui Masih Cari Cara Pertajam Lini Depan Liverpool
Editor Bolanet | 7 April 2015 16:44
The Reds baru saja mengalami nasib buruk yang membuat peluang mereka ke Liga Champions musim depan bisa pupus. Kekalahan dari Manchester United dan Arsenal menjadi penyebabnya.
Dan Rodgers mengakui bahwa mereka masih harus meningkatkan permainan tim. Termasuk itu lini depan yang baru mencetak 45 gol dari 31 pertandingan Premier League musim ini.
Kami masih berusaha mencari solusi di lini depan kami. Saat semua pemain fit dan siap, kami mampu bersaing dengan skuat ini. Namun top skor kami mencetak enam gol, tiga pemain mencetak enam gol. Itu realitas dan kami harus mencari solusi untuk itu, ujarnya.
Ini tentang menemukan apa yang sesuai untuk para pemain. Kami jelas memiliki sejumlah pemain yang keluar saat ini, dan saat kami mengubah sistem itu harus cocok dengan para pemain. Kami selalu mencari caranya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siap Jegal Chelsea Dalam Perburuan Costa
Liga Inggris 6 April 2015, 23:44 -
Memukau Lawan Liverpool, Mertesacker Sanjung Bellerin
Liga Inggris 6 April 2015, 22:05 -
Rodgers Bantah Liverpool Gelar Rapat Krisis
Liga Inggris 6 April 2015, 21:24 -
Keok di EPL, Mignolet Minta Liverpool Habis-Habisan di FA Cup
Liga Inggris 6 April 2015, 17:47 -
Mignolet Akui Liverpool Tak Maksimal Lawan Arsenal
Liga Inggris 6 April 2015, 17:32
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39