Robson: Van Gaal Sosok Tak Kenal Ampun
Editor Bolanet | 20 Juli 2015 22:00
- Mantan kapten Manchester United, Bryan Robson, membandingkan Louis van Gaal dengan Alex Ferguson ketika ditanya mengenai sifat keras yang dibutuhkan oleh seorang manajer.
Van Gaal telah mengambil beberapa keputusan tegas di Old Trafford musim panas ini, termasuk di antaranya menjual Robin van Persie dan keputusan menyingkirkan Victor Valdes usai sang pemain bergabung enam bulan silam.
Ia amat mirip dengan Sir Alex Ferguson. Louis van Gaal sudah amat sukses di sepanjang karirnya. Ia memang tak kenal ampun dengan keputusan yang ia buat belum lama ini dan itulah yang dilakukan oleh manajer yang baik, tutur Robson pada reporter.
Di fase tertentu, seorang manajer harus membuat keputusan besar dan kadang ada banyak orang yang harus sadar akan hal tersebut. Itulah yang ia lakukan, itu bagian dari pekerjaan - dalam saat tertentu anda memang harus tegas, pungkasnya. [initial]
(sm/rer)
Van Gaal telah mengambil beberapa keputusan tegas di Old Trafford musim panas ini, termasuk di antaranya menjual Robin van Persie dan keputusan menyingkirkan Victor Valdes usai sang pemain bergabung enam bulan silam.
Ia amat mirip dengan Sir Alex Ferguson. Louis van Gaal sudah amat sukses di sepanjang karirnya. Ia memang tak kenal ampun dengan keputusan yang ia buat belum lama ini dan itulah yang dilakukan oleh manajer yang baik, tutur Robson pada reporter.
Di fase tertentu, seorang manajer harus membuat keputusan besar dan kadang ada banyak orang yang harus sadar akan hal tersebut. Itulah yang ia lakukan, itu bagian dari pekerjaan - dalam saat tertentu anda memang harus tegas, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blind Mengaku Cocok Ditempatkan Sebagai Bek Tengah
Liga Inggris 19 Juli 2015, 22:44 -
Van Persie: Wenger Adalah Ayah Saya di Dunia Sepakbola
Liga Inggris 19 Juli 2015, 19:11 -
Liga Eropa Lain 19 Juli 2015, 18:18
-
Mata: United Harus Terus Berjuang Jika Ingin Juara
Liga Inggris 19 Juli 2015, 17:30 -
The Red Devils Tidak Akan Lepas Di Maria
Liga Inggris 19 Juli 2015, 16:44
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39