Robson: Lukaku Lebih Baik Daripada Aguero
Afdholud Dzikry | 3 Oktober 2017 12:06
Bola.net - - Mantan gelandang Arsenal, Stewart Robson menilai bahwa penyerang Manchester United, Romelu Lukaku lebih baik daripada penyerang The Citizens, Sergio Aguero.
Lukaku saat ini merupakan top skor Premier League dengan torehan tujuh gol dari tujuh pertandingan yang sudah dijalani.
Aguero ada di belakangnya dengan torehan enam gol. Jumlah yang sama yang dimiliki oleh penyerang Tottenham Hotspur, Harry Kane dan penyerang Chelsea, Alvaro Morata.
Dan Robson baru-baru ini diminta untuk memilih tiga penyerang terbaiknya di Premier League dan dia tak menyebut nama Aguero. Dia mengatakan bahwa dia lebih memilih Lukaku berada dalam timnya daripada penyerang Argentina itu.
Saat ini saya tak memilih Aguero. Aguero adalah pemain hebat, tapi bila anda melihat Harry Kane, saya pikir dia adalah penyerang yang serba bisa di depan, ujarnya.
Saya pikir teknik Lukaku tak bagus, tapi dia mencetak gol dan selalu menjadi ancaman saat bola masuk kotak penalti. Saat ini, ya saya memilih punya Lukaku daripada Aguero, sambungnya.
Bila saya adalah pelatih saat ini, cara Lukaku bisa mencetak gol tanpa peluang, cara dia melewati lawan, cara dia memenangkan bola di kotak penalti. Aguero, saya pikir dia hebat, tapi apakah dia bekerja cukup keras? Jadi saya tetap memilih Lukaku, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rawan 'KO', Liverpool Disamakan Dengan Petinju Amir Khan
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 22:15 -
Ini Penjelasan Lampard Soal Hengkangnya De Bruyne dari Chelsea
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 19:49 -
Sukses di Chelsea Bernilai Ganda Bagi De Bruyne
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 16:00 -
Lampard Sebut Chelsea Kalah Segalanya di Hadapan City
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 15:50 -
De Bruyne Klaim Badai Cedera Takkan Sanggup Hentikan City
Liga Inggris 2 Oktober 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39