Robin van Persie Pergi, Louis van Gaal Harus Cari Ganti
Editor Bolanet | 10 Juli 2015 13:05
Thomas Muller, Karim Benzema, Edinson Cavani, Harry Kane, dan Gonzalo Higuain adalah deretan penyerang papan atas yang masih bisa diusahakan datang ke Old Trafford. Christian Benteke begitu juga Saido Berahino dan Charlie Austian bisa dipertimbangkan menemani Wayne Rooney di barisan depan pasukan The Red Devils.
Robin van Persie dikabarkan telah menyepakati kontrak berdurasi 3-4 tahun dengan klub Turki, . Ia akan segera mengakhiri kariernya di sepakbola Inggris setelah sebelas tahun ada di sana.
Striker Timnas Belanda tersebut diketahui telah menjalani tes medis di London. Setelah itu, proses transfer akan memasuki pertukaran berkas. Jika semua lancar, maka RvP akan menyusul pemain MU yang sudah gabung dengan Fener lebih dulu, Luis Nani. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Ingin Keylor Navas Masuk Transfer De Gea
Liga Inggris 9 Juli 2015, 23:58 -
Sevilla Pertimbangkan Chicharito, Immobile, Llorente
Liga Spanyol 9 Juli 2015, 22:27 -
'Darmian Mustahil Tolak Tawaran MU'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:58 -
'Luke Shaw Harus Bekerja Keras di Pramusim Kali Ini'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:51 -
'Van Persie Gabung Fenerbahce Besok'
Liga Inggris 9 Juli 2015, 21:45
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40