Rival Melaju Mulus, Conte Tak Peduli
Editor Bolanet | 25 September 2016 11:16
Di musim ini, baik Chelsea maupun City sama-sama kembali berbenah. Keduanya juga mendatangkan manajer anyar. The Blues mendatangkan Conte sementara The Citizen mendatangkan Josep Guardiola.
Keduanya adalah manajer papan atas Eropa saat ini. Meski demikian keduanya mengalami nasib berbeda. City sejauh ini tak terkalahkan di liga sementara Chelsea sudah menelan dua kekalahan dari enam laga. Keduanya kini terpisah delapan poin.
Hasil itu tak membuat Conte gusar. Ia juga menegaskan ia tak mempedulikan performa dan hasil akhir tim rivalnya tersebut.
Manchester City memulai musim dengan sangat baik. Mereka bermain sangat baik, pujinya pada BT Sport.
Tapi saya juga berpikir bahwa setiap orang pasti juga melihat adanya masalah ke dalam rumah kami, sambungnya.
Sangat penting sekarang (bagi kami) untuk melihat ke rumah kami sendiri dan tidak melihat ke rumah-rumah lain, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Serobot Jatah Penalti, Wenger Jewer Sanchez
- Wenger: Dari Cech Hingga Sanchez Main Luar Biasa
- Conte Tak Mau Bicarakan Blunder Gary Cahill
- Conte: Chelsea Sudah Salah Sejak Menit Pertama
- Usai Bantai Chelsea, Wenger: Kami Ubah 'Sejarah' Dengan Gaya
- Walcott: Semua Pemain Arsenal Bekerja Sangat Keras
- Conte: Fans Arsenal Harus Hargai Wenger
- Hasil Pertandingan Arsenal vs Chelsea: 3-0
- Conte: Saya Ingin Seperti Wenger
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Menyesal Gagal Dapatkan Diego Costa
Liga Inggris 24 September 2016, 23:40 -
Conte: Saya Tidak Takut Dipecat
Liga Inggris 24 September 2016, 16:50 -
Conte: Guardiola Lebih Unggul? Dia Hanya Dapat Tim Yang Lebih Mudah
Liga Inggris 24 September 2016, 14:50 -
Ljungberg Jagokan Arsenal Bekuk Chelsea
Liga Inggris 24 September 2016, 14:10 -
Liga Inggris 24 September 2016, 12:10
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39